Posts

Showing posts from December, 2023

EAS Pemrograman Web

Image
  Pertanyaan Buatlah deskripsi studi kasus pemrograman web (individu) Buatlah rancangan umum arsitektur atau fitur yang ada dalam aplikasi  (individu) Rancang desain databasenya  (individu) Buat desain front end  (individu) Tentukan action yang akan mengandle logika back end.  (individu) Implementasikan rancangan yang sudah dibuat (pilih salah satu - bisa kelompok maks 3) Buat video presentasinya, upload di youtube, dan didokumentasikan di blog. Pengumpulan terakhir 14 Des 2023 pukul 08.00 , di dokumentasi di blog masing-masing, dan mengisi lembar monitoring dengan judul "Final Project Pemrograman Web". Tidak lupa membuat koment link pekerjaan di halaman post ini. Jawaban 1. Penelitian ini bertujuan untuk membuat sebuah aplikasi Tryout Ujian Nasional berbasis Android yang sudah disesuaikan dengan Try Out konvensional. Pembuatan Tryout ini berguna sebagai wahana latihan Ujian Nasional bagi siswa untuk menghadapi Ujian Nasional. Karena berjalan secara online,...

Simple CRUD

Image
   Latihan  11      CRUD mencakup fungsi  Create ,  Read ,  Update , dan  Delete . Fungsi tersebut merupakan dasar yang berhubungan dengan penyimpanan dan pengambilan data. Maka, kali ini kita akan membuat website dimana kita dapat menyimpan data, menghapus, dan mengubahnya.   Cara pembuatan website berbasis php-mysql : 1. Siapkan database     a). Create database name :  daftar_siswa     b). Create table seperti ini :     CREATE TABLE `siswa` (         `id` int(11) NOT NULL AUTO_INCREMENT PRIMARY KEY,         `nis` varchar(11) NOT NULL,         `nama` varchar(50) NOT NULL,         `jenis_kelamin` varchar(10) NOT NULL,         `telp` varchar(15) NOT NULL,         `alamat` text NOT NULL,      ) ENGINE=InnoDB DEFAULT CHARSET=latin1;...

CRUD - PDF

Image
   Latihan  13           FPDF merupakan suatu kumpulan class (library) PHP  dan gratis yang menyediakan cara mudah bagi  penggunanya   untuk membuat dan memanipulasi dokumen PDF secara terprogram . Library ini punya banyak fitur seperti bisa membuat posisi text dan gambar berdasarkan koordinat, mengganti font yang akan digunakan, menambahkan garis dan masih banyak lagi.   Cara pembuatan : 1. Siapkan database 2. Download library FPDf 3. Siapkan file PHP dan HTML     a). buat folder baru di htdocs : masuk Xampp -> buka folder htdocs -> buat folder crud_pdf .     b). Isikan folder crud_pdf denga file berikut:           koneksi.php  ~: untuk menyimpan konfigurasi database           index.php  ~: halaman utama          proses_simpan .php  ~: untuk memasukkan data siswa ke php      ...

CRUD Upload Photo

Image
  Latihan  12      CRUD mencakup fungsi Create , Read , Update , dan Delete . Fungsi tersebut merupakan dasar yang berhubungan dengan penyimpanan dan pengambilan data. Maka, kali ini kita akan membuat website dimana kita dapat menyimpan data beserta gambar.   Cara pembuatan website berbasis php-mysql : 1. Siapkan database     a). Create database name :  mynotescode     b). Create table seperti ini :    CREATE TABLE `siswa` (        `id` int(11) NOT NULL AUTO_INCREMENT PRIMARY KEY,        `nis` varchar(11) NOT NULL,        `nama` varchar(50) NOT NULL,        `jenis_kelamin` varchar(10) NOT NULL,        `telp` varchar(15) NOT NULL,        `alamat` text NOT NULL,        `foto` varchar(200) NOT NULL      ) ENGINE=InnoDB DEFAULT CHARSET=latin1;  2. Siapkan file PHP dan H...